Kesepakatan Bersama Dicapai, Tapal Batas Antar 6 Kelurahan di Kecamatan Penajam Ditetapkan
PENAJAM – Pemerintah Kecamatan Penajam bersama Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Penajam Paser Utara menggelar Rapat Penetapan dan Penegasan Tapal Batas Antar Kelurahan, pada Senin (26/5/2025). Kegiatan ini dilaksanakan untuk…
Camat Penajam Apresiasi Pemerintah Kelurahan Giat Gotong Royong, Dukung Program Kebersihan Kecamatan Penajam
PENAJAM – Dalam rangka mendukung program rutin gotong royong yang dicanangkan Pemerintah Kecamatan Penajam, masyarakat dari beberapa wilayah kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kebersihan lingkungan melalui kegiatan kerja bakti bersama, yang…
Camat Penajam Hadiri Kegiatan Sunat Massal di Sotek, Wujud Kepedulian Sosial Pemkab PPU kepada Masyarakat
PENAJAM – Camat Penajam menghadiri kegiatan Sunat Massal yang diselenggarakan oleh Tim Perkutut Hunter’s RSUD PPU bersama Perempuan Inspirasi Nusantara (PIN), bertempat di Gedung Serbaguna Kelurahan Sotek, pada Sabtu (24/5/2025).…
Kecamatan Penajam Giatkan Gotong Royong Jumat Bersih, Fokus pada Pembersihan Drainase di Dua Kelurahan
PENAJAM – Pemerintah Kecamatan Penajam kembali melaksanakan kegiatan rutin Jumat Bersih sebagai bagian dari upaya menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya sanitasi. Kegiatan gotong royong yang dilaksanakan…
Dukung Pariwisata, Camat Penajam dan PLN Survey Lokasi Perluasan Jaringan Listrik di Pantai Nipah-Nipah
PENAJAM – Dalam upaya mendukung pengembangan potensi pariwisata daerah, Camat Penajam, Dahlan, S.IP, bersama PLN Ranting Petung melakukan survei lapangan untuk rencana perluasan jaringan tiang listrik di kawasan Objek Wisata…